BINGKAI JAWA DI SURINAME

Arsip Blog

Tips: Cara Sederhana Atasi Insomnia




Insomnia sebetulnya bisa diatasi dengan cara sederhana. Salah satunya dengan melakukan hipnosis (keadaan seperti tidur karena sugesti) yang bertujuan meningkatkan kualitas tidur seseorang.

“Hipnosis mengurangi aktivitas otak secara keseluruhan, termasuk di area yang terkait dengan perasaan cemas sehingga Anda merasa lebih rileks,” ungkap Mark P. Jensen, Ph.D, wakil ketua penelitian di Department of Rehabilitation Medicine, University of Washington seperti dikutip dari laman Prevention.com.

Berikut adalah teknik sederhana 3-2-1 yang dianjurkan Dr. Jensen agar Anda lebih cepat tertidur:
-    Dengarkan tiga hal (seperti dengung AC atau suara napas pasangan Anda).
-    Melihat tiga hal (pikirkan tentang gambar tempat favorit Anda atau langit biru yang luas).
-    Merasakan tiga hal (seprai lembut yang menyentuh kulit, angin sejuk dari jendela yang terbuka).(vivanews.com)

  • Share
  • [i]

0 komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...